“Cerdas 2026, Yang Berkarakter Profil Pelajar Pancasila”
SMPN 2 Rangkasbitung
Misi
Menumbuhkan pribadi yang berakhlak mulia dan rajin beribadah.
Menciptakan lingkungan sekolah bersih, sehat, aman, hijau sebagai tempat perkembangan spiritual, emosional, intelektual, keterampilan, dan pengembangan budaya lokal dalam kebhinekaan global
Mewujudkan pembelajaran yang menarik, menyenangkan dan berkarakter yang mampu memfasilitasi pelajar sesuai bakat dan minatnya.
Menumbuhkan keterampilan literasi numerasi melalui kegiatan intrakurikuler, kokurikuler dan ekstrakurikuler
Menumbuhkembangkan semangat berwirausaha bagi pelajar
Meningkatkan manajemen satuan pendidikan yang adaptif, berkarakter, dan menjamin mutu
Menciptakan partisipasi aktif orang tua dan masyarakat dalam keberagaman yang mewadahi kreatifitas pelajar yang berjiwa kompetitif